Takut Bisnis Pulsa Bangkrut? Coba Jalankan 5 Tips Ini

Menjalankan bisnis pulsa memang susah-susah gampang, disebut susah karena bisnis ini ternyata punya banyak tantangan. Namun tepat pula dikatakan sebagai bisnis yang gampang alias mudah karena bisa dijalankan meski modal yang dimiliki terbatas, tidak punya toko, dan lain sebagainya.

Tips Agar Bisnis Pulsa Bebas Resiko Bangkrut

Tips Agar Bisnis Pulsa Bebas Resiko Bangkrut

Tidak sedikit orang yang memutuskan merintis bisnis pulsa, ada yang berakhir sukses namun ada pula yang sebaliknya. Mencegah bisnis Anda kali ini bangkrut, maka simak beberapa tips berikut ini:

Mau Usaha Pulsa Untung Besar

Promo Master Dealer Pulsa & PPOB

Free Konsultasi ( Silahkan Tanyakan Langsung ke Whatsapp Kami )

Klik-Disini-pesan-sekarang

1. Tidak Memberi Hutang pada Orang Tertentu

Penjualan pulsa lebih cepat mendapatkan pembeli dibanding berjualan kartu perdana. Sebab pembeli bisa memesan dengan mudah, hanya mengirimkan chat pembelian saja. Namun Anda akan menerima uang pembayaran di belakang, dan untuk memastikan pembayarannya tidak terlambat.

Maka berikan hutang pulsa hanya pada siapa saja yang dirasa amanah dan terpercaya. Sehingga tidak ada istilah menunggak atau malah kabur tidak membayar sama sekali.

2. Tidak Segan Menagih Hutang

Kebanyakan bisnis pulsa bangkrut karena banyak yang berhutang dibanding yang membayar kontan. Selain selektif memilih pembeli mana saja yang layak dihutangi dan tidak. Anda juga wajib menagih hutang tanpa segan, sehingga tidak ada piutang yang tidak terbayarkan.

3. Membuat Catatan Khusus

Ada baiknya selama menjalankan bisnis pulsa Anda menyediakan buku khusus untuk mencatat transaksi harian. Buatlah daftar siapa saja yang melakukan pembelian setiap harinya. Sehingga tahu siapa yang berhutang dan siapa yang tidak sehingga lebih mudah untuk mengetahui untung ruginya bisnis ini di akhir bulan atau akhir tahun.

4. Memisahkan Uang Pribadi dan Bisnis

Tips berikutnya adalah memisahkan antara uang pribadi dengan uang bisnis pulsa, bisa menyiapkan dua dompet berbeda. Sebab jika disatukan Anda akan bingung mana uang pulsa dan mana yang uang pribadi. Padahal besok perlu kulakan deposit pulsa lagi dengan perputaran modal bisnis pulsa. Sehingga dipisah adalah langkah lebih cerdas.

5. Tidak Menjual Pulsa Nominal Besar

Memaksimalkan keuntungan jualan pulsa menjadi solusi untuk mencegah Anda bangkrut. Salah satunya dengan menjual nominal kecil dan menghindari nominal besar. Sebab perhitungannya sederhana saja, jika Anda punya stok pulsa senilai Rp 250 ribu.

Mau Usaha Pulsa Untung Besar

Promo Master Dealer Pulsa & PPOB

Free Konsultasi ( Silahkan Tanyakan Langsung ke Whatsapp Kami )

Klik-Disini-pesan-sekarang

Kemudian ada yang membeli pulsa senilai Rp 100 ribu, Rp 100 ribu, dan Rp 50 ribu. Detail keuntungan per transaksinya adalah Rp 5 ribu, Rp 5 ribu dan Rp 2 ribu, sehingga totalnya Rp 12 ribu dari modal Rp 250 ribu pulsa tadi.

Bandingkan jika Anda hanya menjual nominal Rp 10 ribu dengan keuntungan Rp 2 ribu per transaksi. Maka dengan modal Rp 250 ribu Anda meraup untung sampai Rp 50 ribu.

Bisnis pulsa aslinya mudah untuk ditekuni selama Anda paham cara mengelolanya, dan akan lebih mudah karena sudah dijelaskan di atas. Jadi, silahkan terapkan beberapa tips yang disebutkan agar resiko bangrut tidak Anda hadapi.

Mau Bisnis Pulsa Untung Besar? ( Free Konsultasi Via Whatsapp )
Selamat datang di Trent Tronik. Ada yang bisa kami bantu?